Cara memasukkan kembali nomor rekening google adsense yang di blokir

 Halo kawan, kali admin akan bagikan cara, supaya nomor rekening google adsense yang di blokir karena salah 3 kali memasukkan nominal ujicoba yang bernilai di bawah 1000 rupiah. Mungkin awalnya sobat bingung, karena pada tampilan di Ads tidak ada tombol untuk menghapus nomor rekening, yang belum terverifikasi tersebut.

 Berikut admin akan bagikan cara dan solusi untuk mengatasi hal tersebut. Langkah awal kita cari nomor rekening, bisa tetangga, atau saudara kita, setelah dapat, kita masuk akun Adsense kita. Selanjutnya di Metode pembayaran, kita tambahkan nomor rekening baru tadi, dan isi semua form (nama pemilik rekening)  ,nama Bank. Setelah cukup, centang bagian (jadikan nomor baru sebagai Utama.

 Langkah terakhir kita save, dan dari situ ada dua nomor rekeningkan,dan lihat sudah ada tombol hapus direkening yang di blokir tadi. Maka tinggal kita hapus.dan selanjutnya terserah sobat, bisa melakukan verifikasi nomor rekening baru tersebut, atau memasukkan kembali nomor lama yang sudah di blokir. Untuk caranya kita kembali (masukkan nomor rekening baru, isi semua form, dan save. Lalu pilih salah satu lagi.

 Demikian kawan cara untuk mengembalikan nomor rekening yang di blokir, karena 3 kali salah memasukkan jumlah nominal yang di kirim pihak google, semoga bermanfaat. Selamat mencoba.

Trending

KUMPULAN PUISI TERBAIK NIRWAN DEWANTO

Xda-Developers | Xiaomi Redmi Note 3 gets its final MIUI 10 stable update

Baca aja deh